Jakarta, GayaTekno.id – Erajaya Group turut memeriahkan Pekan Raya Jakarta (PRJ) atau yang kini disebut Jakarta Fair 2024.
Tak main-main, raja ritel barang elektronik di Indonesia itu langsung membuka empat booth sekaligus, lengkap dengan katalog produk andalannya.
Terletak di Hall D2 JIExpo Kemayoran, keempat booth tersebut adalah Erafone, iBox, Samsung Store by NASA, dan Urban Republic.
Tentunya masing-masing booth membawa penawaran menarik bagi para pengunjung PRJ 2024, antara lain sebagai berikut:
Promo Erafone (Hall D2 No.85)
- Diskon hingga Rp9 jutaan dan merchandise eksklusif dari Erafone (periode 12 Juni – 14 Juli 2024)
- Clearance Sale dengan diskon hingga Rp12,2 jutaan (periode 12 Juni – 14 Juli 2024)
- Lelang HP mulai dari Rp499.000 dan gratis produk aksesoris seniai hingga Rp5,3 juta (periode 12 Juni – 14 Juli 2024)
- Flash sale dengan diskon hingga Rp6 juta (periode 12 Juni – 14 Juli 2024)
- Tambahan diskon dari bank hingga Rp1,5 juta dengan cicilan 0% hingga 24 bulan untuk pemegang kartu kredit dari BCA, CIMB Niaga, Digibank by DBS, Mandiri, Maybank dan UOB serta kartu debit dari BRI. (periode 12 Juni – 14 Juli 2024)
- Ekstra cashback dengan menukarkan maksimal 5 gadget lama untuk mendapatkan produk baru melalui Trade In Plus. (periode 12 Juni – 14 Juli 2024).
Baca Juga:
Promo iBox (Hall D2 No.62)
- Hemat hingga Rp 5.650.000 untuk pembelian produk Apple (periode 12 Juni – 14 Juli 2024)
- Cashback tukar tambah hingga Rp 550.000 (periode 12 Juni – 14 Juli 2024)
- Tambahan diskon bank hingga Rp 1,5 juta (periode 12 Juni – 14 Juli 2024)
Promo Samsung Store by NASA (Hall D2 No.61)
- Cashback hingga Rp6 juta (periode 12 Juni – 14 Juli 2024)
- Special Offer Galaxy S24 Series Cashback Rp2 juta gratis Galaxy Buds FE atau Galaxy Fit3 (periode 12 Juni – 14 Juli 2024)
- Special Offer Galaxy A54 5G mulai dari Rp 5.299.000 gratis Galaxy Fit2 dan Galaxy Buds2. (periode 12 Juni – 14 Juli 2024)
- Gratis Smart TV untuk pembelian Galaxy S23 Ultra 5G (periode 12 Juni – 14 Juli 2024)
- Hemat hingga Rp 2 juta untuk pembelian Galaxy Wearables (periode 12 Juni – 14 Juli 2024).
- Tambahan diskon Rp 1,5 juta dengan cicilan 0% sampai dengan 24 bulan untuk pemegang kartu kredit BCA, BNI, CIMB Niaga, Digibank by DBS, Mandiri dan Maybank serta pemegang kartu debit BRI. (periode 12 Juni – 5 Juli 2024)
Promo Urban Republic (Hall D2 No. 41)
- Diskon hingga Rp11,5 juta (periode 12 Juni – 14 Juli 2024)
- Flash Sale mulai dari Rp25.000-an (periode 12 Juni – 14 Juli 2024)
- Lelang Speaker dan produk smart home mulai dari harga Rp49.000 (periode 12 Juni – 14 Juli 2024)
- Hadiah gadget bernilai total puluhan juta untuk 15 pelanggan dengan transaksi terbaik (periode 12 Juni – 14 Juli 2024)
- Voucher MyEraspace 150.000 untuk transaksi minimal Rp5 juta (periode 12 Juni – 14 Juli 2024)
- Cashback hingga Rp1 juta dan cicilan 0% hingga 24 bulan bagi pemegang kartu kredit dari BCA, BNI, CIMB Niaga, DBS, Mandiri dan Panin. (periode 12 Juni – 14 Juli 2024)
Tapi perlu diingat, pengunjung tetap harus memperhatikan syarat dan ketentuan yang berlaku, ya!
Berikan Komentar